PENGARUH PENGGUNAAN INTERNET DI KALANGAN MAHASISWA DALAM MENINGKATKAN PERILAKU BELAJAR MAHASISWA (STUDI MAHASISWA PPKN C STAMBUK 2022 UNIMED)

Penulis

  • Nopi Yanti Ar Rahma Pasaribu Universitas Negeri Medan
  • Kristina Pujasari Sitompul Universitas Negeri Medan
  • Febrianti Hutagalung Universitas Negeri Medan
  • Sri Susanti Simanjuntak Universitas Negeri Medan
  • Tiur Malasari Siregar Universitas Negeri Medan

Kata Kunci:

Penggunaan Internet, Perilaku Belajar, Uji Hipotesis

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan internet dalam meningkatkan perilaku belajar siswa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini penelitian kuantitatif dengan metode pre eksperimental. Perencanaan yang digunakan adalah One Group Pre Test dan Post Test Design. Sampel yang digunakan adalah sebanyak 18 mahasiswa PPKn Reguler C Universitas Negeri Medan.  Dengan teknik pengumpulan data observasi dan tes. Dan teknik analisis data dengan uji hipotesis. Dengan hasil penelitian Ha di terima dan Ho ditolak.

This research aims to determine the effect of internet use in improving student learning behavior. The method used in this research is quantitative research with pre-experimental methods. The planning used is One Group Pre Test and Post Test Design. The sample used was 18 Regular PPKn C students at Medan State University. With observation and test data collection techniques. And data analysis techniques using hypothesis testing. With the research results, Ha was accepted and Ho was rejected.

Unduhan

Diterbitkan

2023-12-31